Judul : Ketahanan Pangan Pengolahan Pangan
Kepengarangan :
Ir. Andi Tenri Fitriyah, M.Si., Ph.D.
Ir. Baharuddin, M.Si., Ph.D.
Editor: Mas’ud Muhammadiah | Abdul Kodir
Layout: Zulhajji
Design Cover: Bahtera ABK Art
Blurb:
Segala Puji bagi Allah, yang menguasai Ilmu dan menciptakan seluruh mahluk dan menguasainya, rasa syukur yang dalam penulis panjatkan kepada-NYA atas taufik dan hidayahnya serta karuania-NYA yang tidak terhingga sehingga penulis dapat menyelesaikan buku berjudul KETAHANAN PANGAN PENGOLAHAN PANGAN Buku ini mengulas tentang Pengolahan Pangan dan Pasca Panen, yang membahas lebih dalam tentang sifat-sifat khusus produksi pertanian dengan contoh komuditi-komuditi tertentu yang mudah rusak seperti tanaman hortikultura sayur-sayuran dan buah-buahan.
Buku ini juga diharapkan dapat bermanfaat untuk menambah referensi mahasiswa program studi teknologi pangan khususnya dan fakultas pertanian pada umumnya serta para pemberhati pasca pascanen.
Penulis menyadari bahwa buku ini jauh dari kesempurnaan serta standar-standar normatif kualitas sesuai harapan para pembaca. Untuk itu saran dan kritik yang sifatnya membangun dan perbaikan penulis sangat harapkan.
Selanjutnya ucapan terima kasih penulis haturkan kepada Rektor Universitas Bosowa Makassar Prof.Dr.Ir. Batara Surya,MT, tempat penulis mengabdi dan berkarier sebagai dosen dipekerjakan (DPK) LLDIKTI Wilayah IX, yang senantiasa memberikan dorongan serta motivasi dalam pengembangan ilmu pengetahuan terkhusus pada penulisan buku dan karya-karya ilmiah lainnya.
Reviews
There are no reviews yet.